Motivasi kerja agar tetap semangat dan tidak mudah lelah
Saturday, August 3, 2019
Kerja adalah hal yang lumrah dilakukan bagi semua orang dengan tujuan memperoleh hasil yang maksimal. Untuk memperoleh hasil yang maksimal kita harus rajin dan gigih dalam bekerja dan tidak pernah menyerah. Kata menyerah hanya akan membuat tujuan menjadi sia sia dan tidak membuahkan hasil, oleh karena itu ada beberapa motivasi untuk para pekerja.
Dari setiap orang akan melakukan pekerjaan demi meraih cita cita dengan sekuat tenaga, akan tetapi jika tidak termotivasi maka orang itu akan cepat merasa jenuh dengan pekerjaanya. Sesungguhnya segala pekerjaan yang kita kerjakan bisa menjadi nyaman bahkan sangat ringan jika kita menyukai pekerjaan itu dengan sepenuh hati.
Motivasi bisa menjadi acuan untuk giat menggapai cita cita sebagaimana yang diharapkan seseorang. Maka dari itu,ini ada beberapa motivasi untuk anda.
Dari setiap orang akan melakukan pekerjaan demi meraih cita cita dengan sekuat tenaga, akan tetapi jika tidak termotivasi maka orang itu akan cepat merasa jenuh dengan pekerjaanya. Sesungguhnya segala pekerjaan yang kita kerjakan bisa menjadi nyaman bahkan sangat ringan jika kita menyukai pekerjaan itu dengan sepenuh hati.
Motivasi bisa menjadi acuan untuk giat menggapai cita cita sebagaimana yang diharapkan seseorang. Maka dari itu,ini ada beberapa motivasi untuk anda.
- Kerja sesuai dengan keahlian anda
- Cintai pekerjaan itu
- Jangan memikirkan hasil akhir
- Pelajari dari kesalahan dan kegagalan
- Fokus dan tidak mudah tergiur hal lain
Penjelasan
Jika seseorang bekerja sesuai dengan keahlianya maka akan terasa mudah dan sebaliknya, jika kerja tidak sesuai dengan kemampuanya maka akan terasa sulit.
Apabila pekerjaan itu disukai maka akan terasa seperti tangan kanan dan kiri yang saling menggenggam erat.
Jika seseorang pekerja hanya memikirkan hasil atau keuntungan maka dalam kerjanya maka merasa terbebani jika nanti hasilnya kecil dan tidak sesuai yang diharapkan.
Belajar dari kegagalan akan membuat pekerjaan berikutnya menjadi lebih baik.
Fokus dalam pekerjaan itu sendiri, artinya jika seseorang fokus di bidangnya suatu saat akan menemui titik terbaik dalam kerjanya. Dan tidak mudah tergiur dengan hasil yang lebih besar.
Intinya bersabar dan bersyukur atas apa yang telah diperoleh dalam pekerjaanya, sifat sabar akan menjadi pondasi yang kokoh untuk menjadi kebih baik.
